Selasa, 09 November 2010

TIPS MENGUKUR CINCIN

Posted by AKSESORIS7 | Selasa, 09 November 2010 | Category: |












  1. Ukur jari Anda saat tengah hari, ketika jari-jari cenderung membesar (seperti mencoba ukuran sepatu).
  2. Jangan mengukur jari ketika tangan sedang dingin; biarkan jari menghangat sesuai suhu ruangan.
  3. Lebar cincin adalah faktor penting dalam menentukan ukuran jari yang tepat.
  4. Cincin yang lebar membutuhkan ukuran lebar sedikit lebih besar, karena cincin akan menutupi sebagian besar jari.
  5. Lingkarkan seutas benang atau selembar kertas kecil melingkari jari.
  6. Tandai titik dimana kedua ujung bertemu.
  7. Ukur tali atau kertas dengan pengaris untuk mendapatkan ukuran lingkar jari.
  8. Bagi angka tersebut dengan 3,14 untuk mendapatkan diameter jari.